Bahan-bahan:
- 1 ekor Ayam, potong sesuai selera
- 3 sdm Air jeruk nipis
- 1/2 sdt Garam
- 4 batang Serai, memarkan
- 10 lbr Daun jeruk
- 8 buah Cabai merah
- 5 siung Bawang putih
- 8 siung Bawang merah
- 4 cm jahe
- 1 sdt Garam
- Minyak goreng secukupnya
Cara Membuat:
- Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis. Diamkan 30 menit hingga meresap
- Panggang hingga setengah matang, lalu angkat
- Panaskan minyak, tumis bumbu yang ditumbuk kasar
- Masukkan serai, daun jeruk dan garam. Masuk hingga harum
- Masukkan ayam panggang, aduk perlahan
- Masak hingga bumbu meresap dan matang, angkat
- Hidangkan Ayam Panggang Rica yang Enak bersama nasi hangat